7 Fakta Final Miss Universe 2021 di Israel

  • Bagikan
Miss Universe 2021 sudah digelar di Israel. Berikut beberapa fakta soal final Miss Universe 2021.

[ad_1]

Jakarta, Eksekutif —

Miss Universe 2021 sudah digelar di Israel. Kontes kecantikan ini dimenangkan oleh Miss India Harnaaz Shandu dari India sebagai Miss Universe 2021.

Dalam masa penyelenggaraannya, Miss Universe 2021 ini menuai beberapa kontroversi. Berikut beberapa fakta soal final Miss Universe 2021.

Fakta-fakta Final Miss Universe 2021

1. Digelar di Israel

Miss Universe ke 70 digelar di Universe Dome, Eilat, Israel pada Minggu (12/12) waktu setempat dan diikuti oleh 80 negara.

Presiden Organisasi Miss Universe Paula M. Shugart mengatakan, Israel telah masuk dalam daftar pendek negara tuan rumah karena sejarahnya yang kaya, pemandangan indah, segudang budaya dan daya tarik sebagai tujuan wisata global.

2. Miss Universe 201

Gelar Miss Universe 2021 dimenangkan oleh  dari ..

3. Indonesia absen dari Miss Universe 2021

Indonesia sendiri tak ikut penyelenggaraan Miss Universe ke 70. Yayasan Puteri Indonesia (YPI) secara resmi tak akan mengirimkan perwakilan puteri Indonesia dalam ajang Miss Universe 2021 yang akandihelat pada 12 Desember mendatang di Kota Eilat, Israel.

Melalui unggahan di akun instagram resmi YPI @officialputeriindonesia, mereka dengan berat hati tidak dapat menghadiri ajang kecantikan itu salah satunya karena aturan pembatasan perjalanan selama pandemi virus corona (Covid-19) di Indonesia.

“Dengan berat hati, kami ingin menyampaikan bahwa kami tidak dapat berpartisipasi dalam ajang Miss Universe ke-70. Waktu persiapan yang ketat dan pembatasan (mobilitas dan perjalanan) karena Covid-19 membuat kami memutuskan untuk tidak mengirimkan delegasi kami untuk kompetisi tahun ini,” tulis YPI dalam akun Instagramnya.

4. Negara-negara yang absen

Indonesia bukan satu-satunya negara yang absen dalam penyelenggaraan Miss Universe 2021.

Malaysia sebelumnya telah mengumumkan tidak akan mengirim kontestan. Pemerintah Afrika Selatan mengatakan telah menarik dukungan untuk perwakilan negara tersebut atas partisipasinya dalam acara tersebut. Selain itu Barbados, Belize, Rusia dan Uruguay juga tak mengirimkan wakilnya.

5. NFT

Tahun ini menjadi tahun pertama gelaran Miss Universe untuk mengeluarkan NFT (non-fungible token). Ada dua seri NFT yang diluncurkan yaitu pada 28 Oktober lalu dan seri kedua pada 12 Desember 2021.

Terkait dengan politik

BACA HALAMAN BERIKUTNYA

.

[ad_2]

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Terhubung Dengan Kami
Link Asli adalah EKSEKUTIF.com - Hati-Hati Dengan Jurnalis Yang Mengaku Majalah Eksekutif. Organik kami berintegritas. Mematuhi kode etik Dewan Pers. Memiliki ID Card majalah eksekutif. JIka kurang yakin, silahkan WA 0816-1945-288 untuk konfirmasi.
Tak Hanya Produk Branding, Media Massa Pun Dipalsukan Seperti Majalah EKSEKUTIF ini